Pencarian
Bahasa Indonesia
 

Membangun Planet yang Damai untuk Semua Makhluk: Gerakan Iklim Pemuda Obor Climate NOW & Sunrise Movement, Bagian 2 dari 4

Details
Baca Lebih Lajut
Ini adalah titik balik dalam sejarah. Ini adalah hal yang sangat penting dimana spesies kita belum pernah hadapi sebelumnya. Jadi, kita punya tanggung jawab lebih besar dari generasi lainnya dalam sejarah. Maha Guru Ching Hai: “Dengan penuh syukur mempersembahkan Penghargaan Keberanian & Cinta Kasih Cemerlang Dunia untuk Sunrise Movement, dengan pujian tinggi dan penghargaan yang tulus atas visi Anda yang berharga dan usaha mulia atas nama semua makhluk. Semoga gerakan Anda dan semua yang terlibat menikmati kesuksesan yang terus berlanjut, dalam rahmat Surga selamanya."